50 Bacaleg Dari Partai PKB Berangkat Mendaftarkan Di KPUD Banyuwangi

    50 Bacaleg Dari Partai PKB Berangkat Mendaftarkan Di KPUD Banyuwangi

    Banyuwangi, -Sebelum berangkat mendaftarkan Bacaleg nya  Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Kabupaten Banyuwangi  melakukan istighosah bersama dikantor DPC. 

    Selesai istighosah berangkat untuk melakukan pendaftaran bacalegnya ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) pada Sabtu, 13 Mei 2023, pukul 14.30 wib.

    Partai dengan nomor urut 1(Satu) PKB, ini mendaftarkan 50 bakal calon legislatif (Bacaleg) pemilu legislatif (Pileg) 2024 di KPU Banyuwangi. 

    Para Bacaleg dan pengurus teras partai PKB beriringan menuju kantor KPU Kota Banyuwangi  dengan semangat yang  tinggi dan diiringi hadrah dan besholawatan dari kantor DPC menuju kantor KPUD banyuwangi

    Setalah berkas dari bacaleg PKB didaftarkan ke KPU,  karena ada kekurang yang harus dilengkapi berkas dari Bacaleg partai PKB dikembalikan dan harus dilengkapi terlebih dahulu. 

    Ketua DPC PKB, KH. Abdul Malik Syafaat menjelaskan kepada awak media terkait dengan dikembalikannya berkas Bacaleg, " Kendala nya nomer urutan nya tidak sama dengan yang didkirim oleh DPD dangan berkas pengajuan kita, insallah Nanti malam selesai dan besok kita kembali lagi untuk menyodorkan berkas pendaptaran." ucapnya.

    50 bacaleg dari partai pkb berangkat mendaftarkan di kpud banyuwangi banyuwangi
    Ugeng supriyadi

    Ugeng supriyadi

    Artikel Sebelumnya

    AMI Akan Berunjuk Rasa di Kantor Bea Cukai...

    Artikel Berikutnya

    Bacaleg Partai Demokrat Didampingi Para...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Lulus S3 1,5 Tahun: Siapa Bilang Pendidikan Harus Lambat?

    Tags